Desain Grafis Animasi


  • Materi Kuliah Tanggal 22 Februari 2012

Definisi Desain Grafis: adalah salah satu bentuk seni lukis (gambar) terapan yang memberikan kebebasan kepada sang desainer (perancang) untuk memilih, menciptakan, atau mengatur elemen rupa seperti ilustrasi, foto, tulisan, dan garis di atas suatu permukaan dengan tujuan untuk diproduksi dan dikomunikasikan sebagai sebuah pesan. Gambar maupun tanda yang digunakan bisa berupa tipografi atau media lainnya seperti gambar atau fotografi
 
       ==DOWNLOAD==
  

  • Materi Kuliah Tanggal 29 Feb 2012
Warna adalah Spektrum tertentu yang terdapat di dalam suatu 
 cahaya sempurna (berwarna putih).
- pembagian warna
- hubungan antar warna
- arti warna 
== DOWNLOAD ==




  • Materi Kuliah Tanggal 07 Mar 2012
Tipografi : Ilmu Desain Tutorial Tipografi Tipography merupakan suatu ilmu dalam memilih dan menata huruf font dengan pengaturan penyebarannya pada ruang-ruang yg tersedia, untuk menciptakan kesan tertentu, sehingga dapat menolong pembaca untuk mendapatkan kenyamanan membaca semaksimal mungkin.
== DOWNLOAD == 


  • Materi Kuliah Tanggal 14 Mar 2012
Desain Layout : Layout adalah penyusunan dari elemen-elemen desain yang berhubungan kedalam sebuah bidang sehingga membentuk susunan artistik. Hal ini bisa juga disebut manajemen bentuk dan bidang. Tujuan utama layout adalah menampilkan elemen gambar dan teks agar menjadi komunikatif dalam sebuah cara yang dapat memudahkan pembaca menerima informasi yang disajikan.
== DOWNLOAD MATERI == 
== DOWNLOAD TUGAS 2 ==


  • Materi Kuliah Tanggal 4 April 2012
Tugas Utama Desainer Grafis : Tugas utama seorang desainer grafis adalah menjadi pemecah masalah (problem solver) untuk kebutuhan komunikasi dalam bentuk visual. Ketika seorang desainer grafis menerima brief dari klien, idealnya desainer tersebut bekerja mulai dari menganalisa produk, analisa target audience, merumuskan konsep komunikasi visual dan membuat sketsa solusi visual.

"What is graphic design for ?"  
HARGA DESAIN ADALAH.....

FRESH  IDEA?
== DOWNLOAD MATERI == 



  • Materi Kuliah Tanggal 11 APRIL 2012
Manajemen desain grafis 

planing, organizing, stuffing, directing, contolling.

 == DOWNLOAD MATERI == 



Tugas Kuliah Tanggal 18 APRIL 2012
==DOWNLOAD TUGAS 3== 



  • Materi Kuliah Tanggal 02 Mei 2012
Gambaran Umum tentang Bagaimana cara mengumpulkan informasi untuk desain logo.
Informasi dasar perusahaan, tujuan dari proyek logo, siapa customer dan kompetitor perusahaan, ........
== DOWNLOAD == 



  • Materi Kuliah Tanggal 9 Mei 2012
Apa yang harus dipahami Desainer Grafis?
PENGERTIAN ANIMASI ,..?

== DOWNLOAD == 



  • Materi Kuliah Tanggal 16 Mei 2012
APA ITU PRINSIP DESAIN GRAFIS ?
Sebagaimana ditegaskan pakar desain grafis, Danton Sihombing dalam majalah Cakram: penilaian karya desain grafis sesungguhnya adalah menguji tingkat kelayakannya, dalam arti tidak ada karya desain grafis yang benar ataupun yang salah. 
Contoh Pertanyaan Klien untuk Desainer Grafis ?
Sebagai desainer, bersiaplah dengan pertanyaan standar yang akan selalu muncul dalam benak klien. Tidak perlu gusar, hal itu adalah sesuatu yang wajar. Anda hanya perlu mengetahui dan menerima pertanyaan-pertanyaan itu sebagai sebuah cara dalam menghargai keputusan klien ketika memilih untuk mempercayai anda sebagai desainernya, anggap saja itu adalah sebuah impresi pertama dari klien terhadap anda dan berbuah ‘nilai’ yang akan anda dimiliki untuk sebuah reputasi. Inilah 20 pertanyaan yang perlu disikapi dengan benar oleh seorang desainer: 
== DOWNLOAD == 






Tidak ada komentar:

Posting Komentar